Minggu, 27 Mei 2012

[20.05.12] Girls’ Generation Memperlihatkan Popularitas yang Stabil di Jepan



Posted Image

Girls’ Generation memperlihatkan popularitas yang stabil di Jepang meskipun kini sedang aktif di Korea Selatan.

Asosiasi Industri Rekaman Jepang merilis daftar sertifikat berdasarkan penjualan musik empat bulan terakhir. Berdasarkan daftar tersebut, “MR. TAXI” yang dirilis pada tanggal 26 April 2011 memperoleh sertifikat double-platinum. Sertifikat tersebut diberikan kepada lagu di divisi nada panggil (versi penuh). Sertifikat double platinum tersebut hanya diberikan kepada lagu yang telah melewati angka 500.000. Lebih jelasnya, lagu tersebut telah didownload sebanyak lebih dari 500.000 kali.

Ini menunjukkan betapa populernya “MR. TAXI” meskipun perilisannya sudah setahun yang lalu.

Sumber

0 komentar:

Posting Komentar